Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Jadwal MotoGP 2021 Trans7 dan Jam Tayang [Terbaru] Hari ini

Jadwal MotoGP 2021 Trans7 dan Jam Tayang [Terbaru]

Hallo Sobat Inukotovlog
Jadwal MotoGp 2021 terbaru sudah rilis broo, bagi pecinta GP mania dimanapun anda berada sebentar lagi persaingan balapan motor sport ini akan segera digelar kembali.

MotoGP 2021 seri pertama akan segera berlangsung di Qatar cirkuit Losail Minggu 28 Maret 2021, pukul 00.00 untuk Race nya dan 19.40 Warm Up nya , tentu para GP Mania tak sabar menunggu jagoan kalian beradu dengan kuda besinya bukan?

Baik langsung saja ini dia jadwal Balapan MotoGp 2021 terbaru, dan siapakah pemenangnya juara dunia musim ini, tentu kita ikuti dan saksikan gelaran balapan motogp 2021, berikut jadwalnya.

Namun perlu diketahui teman teman Gp mania semua, balapan moto gp saat ini di langsungkan beberapa seri di setiap balapan, untuk menentukan point tertinggi untuk masuk race, dan posisi nomor urut pertama, baru race terahir dan finish pertama itulah yang jadi juaranya.

Berikut Jadwal lengkap MotoGP 2021 Trerbaru, Live di Trans 7!

 

1. MotoGP Qatar, Lokasi:  Sirkuit Losail - Minggu 28 Maret 2021

Warm Up: 19.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah), Live Race Penentu Juara: senin, 29 Maret 2021 pukul:00.00 wib (dini hari). 

Hasil Juara 1 adalah Maverick Vinales (Yamaha)


2. MotoGP Doha, Lokasi: Sirkuit Losail - 4 April 2021

Warm Up: 19.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah), Live Race Penentu Juara MotoGP Doha 2021, Live senin, 5 April 2021 pukul:00.00 wib ( dini hari).

  • Hasil Peringkat 1: Fabio Quartararo ( Yamaha, 20)
  • Hasil Peringkat 2: F.Bagnaia ( Ducati,63)
  • Hasil Peringkat 3: John Mir (Suzuki, 36)


3. MotoGP Portugal, Lokasi: Sirkuit Portimao Algarve - 18 April 2021

 Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

  • Hasil Peringkat 1: Fabio Quartararo ( Yamaha, 20)
  • Hasil Peringkat 2: J.zarco ( Ducati,5)
  • Hasil Peringkat 3: J.Martinr (Ducati, 89)


4. MotoGP Spanyol, Lokasi: Sirkuit de Jerez - Minggu 2 Mei 2021

   Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

   Live jam 19.00 wib (jadwal bisa berubah)


5. MotoGP Prancis, Lokasi:Sirkuit Le Mans - 16 Mei 2021

   Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

6. MotoGP Italia, Lokasi:Sirkuit Mugello - 30 Mei 2021

    Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

7. MotoGP Catalunya, Lokasi: Sirkuit Catalunya - 6 Juni 2021

   Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

8. MotoGP Jerman, Lokasi: Sirkuit Sachsenring - 20 Juni 2021

  Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

9. MotoGP Belanda, Lokasi: Sirkuit Assen - 27 Juni 2021

  Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

10. MotoGP Finlandia, Lokasi:Sirkuit KymiRing - 11 Juli 2021

  Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

11. MotoGP Austria, Lokasi: Sirkuit Red Bull Ring - 15 Agustus 2021

  Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

12. MotoGP Inggris, Lokasi: Sirkuit Silverstone - 29 Agustus 2021

 Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

13. MotoGP Aragon, Lokasi: Sirkuit Aragon - 12 September 2021

 Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

14. MotoGP San Marino, Lokasi: Sirkuit Misano | 19 September 2021

 Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

15. MotoGP Jepang, Lokasi: Sirkuit Motegi -  3 Oktober 2021

 Warm Up: 07.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

16. MotoGP Thailand, Lokasi: Sirkuit Internasional Chang - 10 Oktober 2021

 Warm Up: 09.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

17. MotoGP Australia ,Lokasi: Sirkuit Phillip Island - 24 Oktober 2021

 Warm Up: 07.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

18. MotoGP Malaysia, Lokasi: Sirkuit Sepang - 31 Oktober 2021

 Warm Up: 08.40 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)

19. MotoGP Valencia,Lokasi: Sirkuit Ricardo Tormo - 14 November 2021

Warm Up: 14.20 wib  ( jadwal bisa berubah ubah)


*Ingat ya GP Mania waktu bisa berubah ubah,tetap pantau dan update jam tayang di inukotovlog ya...

Demikian Jadwal Terbaru Gelaran MotoGP 2021 Terbaru, semoga berjalan dengan lancar, dan mendapat gelar juara terbaru dimusim ini, apakah Valentino Rossi bisa juara dunia lagi di tahun 2021 ini, kita tunggu bersama ya sobat otovlog.

Tapi kelihatanya sang the doktor akan tampil apik di musim ini,kita doakan saja ya the legend motogp ini sekaligus jagoan mimin ini bro hehe.

Bagi teman teman GP Mania yang ingin punya motor seperti motor racing MotoGp, tenang kalian bisa beli Motor Bekas rasa baru dan di Modif seperti motor ala MotoGP, kenapa harus bekas?

Karena Motor Bekas, harga sudah murah dan cari yang bekas namun berkulaitas, contoh motor seperti apa yang cocok untuk modif motogp?

Motor yang cocok untuk modif motogp yang harganya terjangkau kelas 150cc, seperti yamaha R15V3 , Honda CBR150R, dan Suzuki GSXR.

Semua itu ada dishowroom motor bekas inukotovlog semarang, atau showroom motor bekas yang kualitas jos yaitu kjv motor sport di jogja, yang menyediakan motor sport bekas berkualitas seperti Kawasaki Ninja 250 Fi, Honda CBR250RR dan Yamaha R25.

Bagi yang penasaran bisa kepo - kpo motor bekas apa saja di sorum SPM Semarang, dan KJV Motor Sport Jogja rekanan inukotovlog yuk simak liputannya berikt ini. jangan lupa subscribe ya..